Monday, September 14, 2015

Data Riwayat Keluarga, Ada Nama Kedua Ortu dan Tanggal Lahirnya di PUPNS 2015

Posted by Blogger Name. Category: ,

Malam ini saya dapat orderan dari Instansi Kesehatan lagi untuk menginput data e-PUPNS 2015 karena di Kebumen sendiri saat ini sudah memulai input data sebelum masuk ke sesi bulan berikutnya agar tidak ketinggalan dan lemod.

Kali ini saya akan berbagi mengenai hal penting di PUPNS 2015 mengenai Data Riwayat Keluarga, banyak di kalangan PNS lupa akan data keluarga yang diingat mungkin mengenai Data Keluarga saat ini, namun Data Keluarga orang tua perlu anda perhatikan karena di PUPNS 2015 muncul nama kedua orang tua ditambah data dirinya termasuk tanggal lahir.

Seperti kasus di SD dekat tempat saya ada yang lupa dengan tanggal dan bulan tahun kedua orang tuanya sehingga mengarang hampir semua data orang tua termasuk di Data Riwayat Keluarga.

Jadi bagi anda yang lupa data keluarga/orang tua segera benahi dan jangan sampai mengarang data yang akan dikirimkan ke BKN, karena jika sudah dikirim maka data anda tidak bisa dirubah kembali, pastinya anda akan semakin kesusahan harus datang ke BKN/BKD tempat anda bekerja.

Saran saya sebelum melakukan input data and wjib untuk mengecek kembali isian di PUPNS 2015 dan ada baiknya lakukan dengan benar, karena semua data hanya untuk anda bukan OPS.

Jika anda sudah yakin dengan Data Riwayat Keluarga orang tua anda hanya perlu mengubah dengan cara tekan ubah di nama Ayah (misal) anda akan mengedit nama Ayah/tanggal lahir.

Terima kasih mungkin itu saja sedikit saran dari OPS ora umum.

Salam 10 Data!!!

0 comments:

Post a Comment

◄ Posting Baru Posting Lama ►
 

Wong Ndelok

Blog Archive