Wednesday, February 3, 2016

Informasi Umum Penyaluran BOS Triwulan I Tahun 2015/2016

Posted by Blogger Name. Category: , ,

Informasi Umum Penyaluran BOS Triwulan I Tahun 2015/2016 - Informasi ini bersumber dari laman BOS http://salur.bos.kemdikbud.go.id/ yang saya cek saat ini.

Untuk data pencairan BOS untuk saat ini pertanggal 2 Februari 2016 baru masuk ke 2 Provinsi, yaitu DI Jogjakarta dan Sumatera Barat.

Cek dibawah ini kelengkapannya:
No Provinsi Triwulan I Triwulan II Triwulan III Triwulan IV
1BALI0000
2BANGKA BELITUNG0000
3BANTEN0000
4BENGKULU0000
5DI YOGYAKARTA92,182,250,000000
6DKI JAKARTA0000
7GORONTALO0000
8JAMBI0000
9JAWA BARAT0000
10JAWA TENGAH0000
11JAWA TIMUR0000
12KALIMANTAN BARAT0000
13KALIMANTAN SELATAN0000
14KALIMANTAN TENGAH0000
15KALIMANTAN TIMUR0000
16KALIMANTAN UTARA0000
17KEPULAUAN RIAU0000
18LAMPUNG0000
19MALUKU0000
20MALUKU UTARA0000
21NANGROE ACEH DARUSSALAM0000
22NUSA TENGGARA BARAT0000
23NUSA TENGGARA TIMUR0000
24PAPUA0000
25PAPUA BARAT0000
26RIAU0000
27SULAWESI BARAT0000
28SULAWESI SELATAN0000
29SULAWESI TENGAH0000
30SULAWESI TENGGARA0000
31SULAWESI UTARA0000
32SUMATERA BARAT185,698,100,000000
33SUMATERA SELATAN0000
34SUMATERA UTARA0000

Cara cek wilayah anda terima atau belum silahkan klik nominal yang tertera di Provinsi anda, seperti ini dengan cara klik besaran uang pada Triwulan I, misal Jawa Tengah:

Nanti akan muncul tabel seperti dibawah ini, kemudia pada tulisan search ketikkan nama sekolah.
Misal: Tambaharjo
maka akan muncul seperti yang saya garis bawahi.

Terima kasih sudah mengunjungi blog dengan judul artikel "Informasi Umum Penyaluran BOS Triwulan I Tahun 2015/2016" semoga bermanfaat.

0 comments:

Post a Comment

◄ Posting Baru Posting Lama ►
 

Wong Ndelok

Blog Archive