Monday, December 1, 2014

Cara Mudah Install SQL Server 2000 di Windows 8


Beberapa hari yang lalu saya menerima sosialisasi penginstalan SIMDA melalui windows 8 laptop inventraris. Untuk itu saya berinisiatif Bagaimana Cara Mudah Install SQL Server 2000 di Windows 8?
1. Buka folder  SQL server 2000 sobat (misalnya saya menyimpannya di directori d:/)
2. Lalu buka  D:\SQLserver2000\x86\setup

-

3. Klik kanan setupsql.exe dan klik Properties, pilih tab compatibility, centang Run this program in compability mode for dan pilih Windows XP (service pack 3)


 
4. Klik Ok
5. Klik Kanan setupsql.exe dan pilih Run As Administrator
6. Ketika muncul seperti dibawah ini
 

7. Klik Run the program without getting help
8. Lanjutkan instalasi seperti biasa......
(hal ini juga berlaku untuk update sql server misalnya SQLServer 2000 SP 4 maka langkahnya pun sama seperti yang diatas)

0 comments:

Post a Comment

◄ Posting Baru Posting Lama ►
 

Wong Ndelok

Blog Archive